Lirik Merindukanmu - Mala Agatha

Lirik Merindukanmu - Mala Agatha
Lirik Merindukanmu – Mala Agatha

Lirik Mala Agatha – Merindukanmu

Lirik “Merindukanmu” dari Mala Agatha ini diciptakan oleh Dash Uciha. Single ini didistribusikan oleh label Channel Youtube Mala Agatha Official.

Berikut cuplikan syair nyanyian / teks dari lagunya: “kau lihat aku di sini menunggumu menanti akan kehadiran dirimu berkali-kali ku menghubungi kamu berharap kau dan aku cepat bertemu jujur aku tak sanggup bila kau jauh terasa berat dan hampir ingin mengeluh rasa ini sungguh membuatku jatuh cinta padamu kau ciptakan lagu indah kau senyum semanis buah satu tapi pasti dan sangat berarti kau“.

Mala Agatha adalah seorang penyanyi dangdut dan juga selebgram asal Blitar yang lahir pada 13 Januari tahun 1999, yang dikenal melalui lagu yang berjudul Ditinggal Pas Sayang Sayange. Single lainnya dari Mala Agatha di antaranya Cukup Awakmu, Cintaku Takkan Berubah, Harus Malam Ini (feat. Jihan Audy), Cinta Yang Salah, dan Sembilu.

Lirik Lagu Merindukanmu

kau lihat aku di sini menunggumu
menanti akan kehadiran dirimu
berkali-kali ku menghubungi kamu
berharap kau dan aku cepat bertemu

jujur aku tak sanggup bila kau jauh
terasa berat dan hampir ingin mengeluh
rasa ini sungguh membuatku jatuh cinta padamu

kau ciptakan lagu indah
kau senyum semanis buah
satu tapi pasti dan sangat berarti
kau takkan terganti

sungguh dirimu membuatku terlalu bersemangat
jalani hari-hariku dengan hebat
ku tahu hidup tanpamu itu berat
denganmu aku kuat

dengan begitu ku berhenti untuk terus mencari
karena ku telah temukan pawang hati
mengisi kesempurnaan hidup ini
jangan kau pergi lagi ooh

kau lihat aku di sini menunggumu
menanti akan kehadiran dirimu
berkali-kali ku menghubungi kamu
berharap kau dan aku cepat bertemu

jujur aku tak sanggup bila kau jauh
terasa berat dan hampir ingin mengeluh
rasa ini sungguh membuatku jatuh cinta padamu

kau ciptakan lagu indah
kau senyum semanis buah
satu tapi pasti dan sangat berarti
kau takkan terganti

sungguh dirimu membuatku terlalu bersemangat
jalani hari-hariku dengan hebat
ku tahu hidup tanpamu itu berat
denganmu aku kuat

dengan begitu ku berhenti untuk terus mencari
karena ku telah temukan pawang hati
mengisi kesempurnaan hidup ini
jangan kau pergi lagi ooh

Dukung musisi favorit anda dengan membeli CD original atau mengunduh lagu mereka melalui situs resmi yang tersedia. Jaya terus dunia permusikan Indonesia. Terima Kasih.

Komentar